di jaman yang moderen dan serba canggih ini tidak sulit kita untuk menemukan suatu tempat walau tempat itu belum pernah kita singgahi sekalipun. ini berkat kecanggihan ponsel yang banyak beredar di pasaran saat ini salah satunya android yang aplikasinya sangat banyak dan banyak juga yang bermanfaat contohnya adalah streetview maps yaitu aplikasi yang satu produk di google maps.
baiklah, untuk anda yang belum menginstal aplikasi streetview silahkan unduh di playstore google. bila sudah langsung saja kita praktekkan seperti tutorial singkat di bawah ini.
1. Silahkan buka aplikasi ‘Maps’ di android Anda. setelah terbuka, silahkan ketik di kotak pencarian kota dan negara mana yang ingin anda dijelajahi. disini saya mengambil contoh di bawah ini saya menelusuri salah satu kota di negara taiwan.
2. setelah mendapatkan tujuan , silahkan zoom tampilan layarnya sampai terlihat dari atas nama jalan atau garis putih penanda bahwa itu jala raya.
3. kemudian klik menu atau tanda garis 3 di pojok kiri atas, seperti gambar di bawah ini. Kemudian pilih menu google earth.
4. Akan tampak tampilan di pojok kanan atas sebuah ikon kompas dan ikon boneka manusia berwarna kuning. Nah sekarang geserlah ikon manusia kuning itu ke arah jalan yang diinginkan. caranya tekan lama jangan dilepas sambil digeser ke arah jalan, setelah pas lepaskan ikon manusianya.
5. Setelah itu anda akan dibawa persis ke jalanan yang anda tuju. contoh seperti gambar di bawah. disitu ada tanda panah yang berarti kita dapat bernavigasi menyusuri jalan ke arah tanda panah. coba saja klik salah satu tanda panah pada tampilan pasti akan bergeser dari tempat sobat. Disitu sobat bisa melihat view sampai 360 derajat, silahkan putar dan geser layar sentuh dengan menggunakan dua jari. bagai mana, mudah bukan…
Dengan cara cara diatas kita dapat menyusuri jalanan kota negara-negara maju tanpa harus mendatanginya. setidaknya kita sudah tahu bagaimana keadaan kota itu sebenarnya. baiklah, trimkasih anda telah berkunjung disini, semoga tutorial ini bermanfaat untuk anda….